Kamis, 01 November 2012

Menjaga Lingkungan dan Berprestasi

Outbound berwawasan lingkungan

Selama 2 tahun berturut-turut sejak 2011-2012 inilah beberapa kegiatan yang kami lakukan untuk menjaga lingkungan, belajar bersama alam dan tentu saja juga berprestasi. Outbound adalah kegiatan rutin kami yang menjadi salah satu sarana untuk kami semua dalam menjaga keseimbangan alam. 
Menanam pohon menuai oksigen


 
Setiap bagian yang bernilai (kompos daun)

Berbisnis dari limbah kayu " jamur tiram "

Jambore tanam mangrove 2011
Keseimbangan pantai harus terus terjaga. Kontribusi kami dengan melakukan penanaman mangrove untuk mengatasi abrasi dipantai Semarang. Penanaman mangrove sejak tahun 2010 di pantai tiram ,Mangkang telah mengantarkan kami pada tahun setelahnya 2011 mengikuti jambore tanam mangrove tingkat nasional. Syukur Alhamdulillah selain terus menjaga lingkungan dan berkontribusi nyata, pada kesempatan itu kami mendapatnya "Juara III Jambore tanam mangrove tingkat nasional 2011".
Ada lagi prestasi yang kami peroleh yaitu " Juara I Greenschool Award 2011 tingkat SMP se-Prov. Jawa Tengah".
(Agusputra/SMP Alam Ar Ridho,Semarang)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar