Senin, 05 November 2012

Sinopsi Novel “Sepeda Ontel Kinanti”



Sinopsi Novel “Sepeda Ontel Kinanti”


Image

Kinanti adalah seorang anak dari pelosok pesisir pantai di tasikmalaya, jawa barat. Walaupun masih kecil semangatnya untuk mencari ilmu sangatlah besar. Dia rela untuk bersepeda melewati berbagai rintangan seperti melewati rawa, hutan, dan sebuah jembatan gantung yang sudah rapuh seorang diri demi datang kesekolah. Walaupun jarak dari rumah ke sekolah sangat jauh dia absen untuk datang ke sekolah .
Suatu hari Kinanti menemukan pengnguman lomba menulis di sebuah koran bekas yang ia baca, dan memutuskan untuk ikut
Tetapi ada suatu kejadian yang membuat Kinanti sangat kecewa. Adiknya, Kirana sakit dan membutuhkan biaya untuk perawatannya. Tapi Ayah Kinanti tidak memiliki uang atau sesuatu yang dapat dijual kecuali – sepeda! benda yang selema ini menemaninya ke sekolah. Dengan berat hati ayahnya memutuskan untuk menjual sepeda itu. Ternyata walau tanpa sepeda kinanti tetap bertekad untuk tidak pernah absen ke sekolah.
Hari-haripun berlalu Kinanti tetap bersemangat untk mencari ilmu. Suatu ketika, KInanti dikejutkan oleh pengunguman dari Kepala Sekolah. Pengnguman itu memberi tahukan bahwa Kinanti memenangkan lomba menulis se-Jawa Barat! dan Kinanti berhak mendapatkan piala dan uang sejumlah 1.000.000 rupiah!! Dengan uang itu Kinanti dapat membeli sepeda yang akan mengantarkannya meraih masa depan. 
(Hamzah Haryo P / kelas VIII)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar